Pengumuman Hasil Tes TOEP Mandiri 5 Mei 2025

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Berikut kami sampaikan hasil Tes TOEP Mandiri tanggal 5 Mei 2024.
Sesi 1 (09.00 s/d 11.00) / Pagi
Sesi 2 (12.30 s/d 14.30) / Siang

Bagi yang sudah lulus, sertifikat akan kami kirimkan melalui email ([email protected]).

Bagi yang belum lulus, bisa mengajukan surat keterangan skor TOEP ke kantor LBIPU atau secara online melalui link bit.ly/sertifonlinelbipu dengan syarat :

– Telah mengikuti Tes TOEP Mandiri sebanyak 3 kali.
– atau telah mengikuti Tes EnglishScore British Council 1 kali dan Tes TOEP Mandiri 1 kali.

bagi yang sudah mendapatkan surat keterangan skor ToEP, tidak dapat mengikuti tes ToEP Mandiri.

Wassalamu’alaikum warohmatullahi wabarakatuh.

Berita Lainnya